KRITERIA:
- Ramah, komunikatif, fleksibel, mampu bekerja dibawah tekanan, aktif, detail dan teliti, pekerja keras dan bermotivasi tinggi untuk dapat berkembang serta memiliki kemampuan matematis yang baik.
- Memiliki kemampuan bahasa Inggris secara lisan maupun tulisan (minimal passif).
- Mampu berkomunikasi dan berkoordinasi dengan baik kepada departemen lain dan menjalin hubungan baik dengan pricipal.
- Memiliki keingintahuan yang tinggi untuk menambah pengetahuan dengan belajar secara mandiri ataupun kolektif dengan waktu yang singkat.
- Memiliki pengetahuan mengenai fasilitas proses produksi dilingkungan Oil ang Gas secara umum.
- Memiliki keterampilan negoisasi dan meyakinkan orang lain dari sisi teknikal (Assertive Communication).
- Memiliki kemampuan perhitungan yang cermat dan teliti untuk mengestimasi kebutuhan material project.
- Memiliki kemampuan untuk membuat materi presentasi yang menarik dan komunikatif.
- Memiliki kemampuan untuk membuat laporan secara terstruktur.
- Mampu menggunakan aplikasi komputer, Ms Word, Ms Excel, PowerPoint (mampu menggunakan autocad menjadi nilai plus).
- Dapat mencapai target (target oriented) dengan efektif dan efisien.
- Dapat bekerja individual dan team.
- Bersedia menyelesaikan pekerjaan dengan benar, cepat dan tepat sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
PERSYARATAN:
- Berusia 20-25 tahun
- Pria/wanita
- Pendidikan diutamakan Teknik Sipil
- Bersedia untuk ditempatkan dimana saja (keluar kota Jakarta) untuk menjalani tugas lapangan selama project berlangsung hingga selesai
- Berpengalaman dibidangnya atau fresh graduate > 6 bulan dipersilahkan
- Domisili diutamakan area sekitar Tangerang, Kalideres-Jakarta Barat
- Lokasi: Tangerang-Jakarta/ Indonesia
LAMARAN DI KIRIM KE: recruitment@indoriauperkasa.com